Pendapatan Negara Antara Konvensional Dan Islam

Penulis

  • Aqif Khilmia UNIDA Gontor
  • Mustofa Mustofa UIN Sunan Ampel Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30603/ab.v18i1.2484

Kata Kunci:

Pendapatan Nasional, Konvensional, Islam

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk memahami perbedaan signifikan antara pola pendapatan Negara dalam konvensional dan dalam Islam. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kepustakaan (library research) dengan pendekatan deskriptif. Yaitu mendeskripsikan pendapatan Negara antara system ekonomi konvensional dan system ekonomi Islam. Sumber diambil dari berbagai referensi yang terkait dengan topic permasalahan, yaitu dari buku, jurnal, dan artikel lainnya. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pendapatan nasional dalam konsep konvensional menyatakan GDP atau GNP Riil dapat dijadikan sebagai suatu ukuran kesejahteraan ekonomi (Measure of Economic Welfare). Berbeda dengan para ekonom Muslim, bahwa ada 4 indicator yang bisa dijadikan tolak ukur kesejahteraan masyarakat, yaitu dapat mengukur  penyebaran pendapatan rumah tangga, produksi di sector pedesaan, kesejahteraan masyarakat Muslim, dan perhitungan pendapatan nasional sebagai ukuran kesejahteraan social ekonomi Islami. Sumber pendapatan nasional dari perspektif ekonomi Islam antara lain ghanimah, zakat, sedekah, infaq, ushr, jizyah, kharaj, pajak pertambangan, dan wakaf. Karena instrument-instrumen tersebut mempunyai dampak yang sangat besar terhadap kesejahteraan masyarakat.

Referensi

Adiwarman Karim, (2007), Ekonomi Makro Islam, Cet. 2, Jakarta: RajaGrafindo Persada

Aziz, Muhammad, (2017), "Peran Badan Wakaf Indonesia (BWI) dalam Mengembangkan Prospek Wakaf Uang di Indonesia." JES (Jurnal Ekonomi Syariah) Vo. 1, No. 2

Azzam, Abdul Aziz Muhammad dan Abdul Wahab Sayyed Hawwas, (2013), Fiqh Ibadah Thaharah, Shalat, Zakat, Puasa dan Haji,. Cet. 3, Jakarta: Amzah

Chabibah, (2010), Ensiklopedia Pendapatan Nasional, Semarang: Alprin

Ekonomi, Warta (2020-10-21). "Apa Itu Pendapatan Nasional?". Warta Ekonomi

Fauzan, Encik Muhammad, et. al., (2019), Zakat, Infaq, dan Shodaqoh Sebagai Sumber Penerimaan Negara (Analisis Yuridis Menurut Perspektif Hukum Islam dan Hukum Keuangan Negara), Arena Hukum, Vol. 12, No. 3

Fuad, Noor, (2010), Dasar Dasar Keuangan Publik, Jakarta: BPPK

Gischa, Serafica, 2020-01-20, “Pendapatan Nasional: Pengertian dan Metode Perhitungannya”

Gusfahmi, (2007), Pajak Menurut Syariah, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Hafidhudin, Didin, (1998), Panduan Praktis Tentang Zakat, Infak dan Shadaqah, (Jakarta: Gema Insani Press,

Hak, Nurul, (2011), Ekonomi Islam Hukum Bisnis Syariah, Yogyakarta: Teras,

Haoloan, Jimmy, (2010), Pengantar Ilmu Ekonomi, Cet. 1, Yogyakarta: Deepublish

Haryanto, Agni, (2020-01-16). "Pendapatan Nasional: Manfaat, Konsep dan Perhitungan". Jojonomic

Hasan, Muhammad dan Muhammad Azis, (2018), Pembangunan Ekonomi dan Pemberdayaan Masyarakat: Strategi Pembangunan Manusia dalam perspektif Ekonomi Lokal, Ed. 2, tanpa daerah: CV. Nur Lina,

Hasyim, Ali Ibrahim, (2017), Ekonomi Makro, Ed. 1, Cet. 2, Jakarta: Kencana

Huda, Nurul, et. al., (2015), Zakat Perspektif Mikro-Makro: Pendekatan RIset, Ed. 1, Cet. 1, Jakarta: Kencana,

Huda, Nurul, et.al., (2014), Ekonomi Makro Islam: Pendekatan Teoretis, Cet. Ke 4, Jakarta: Prenada Media Group

Islahi, Abdul Azim, (1988), Economic Concepts of Ibn Taimiyah, London: Islamic Foundation

Jauhari, Tontowi, (2011), Manajemen Zakat Infak dan Sedekah, Cet. 1, Lampung: Fakultas Dakwah IAIN Raden Intan Lampung

Karim, Adiwarman Azwar, (2008), Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam, Jakarta: Raja Grafindo Persada

Lbs, Junaidi, (2016), Pajak Sebagai Sumber Pendapatan Negara (Analisis Sejarah Penentuan Kadar Pajak di Masa Umar bin Khattab Menurut Abu Yusuf dalam Kitab Al-Kharaj), Al-Intaj, Vo. 2, No. 1

Mannan, M. Abdul, (1997), Teori dan Praktik Ekonomi Islam (terjemahan M. Nastangin), Yogyakarta: PT Dana Bakti Wakaf

Mardani, (2012), Fiqih Ekonomi Syariah, Jakarta: Kencana

Mardiantari, Ani, (2019), Peranan Zakat, Infak dan Sedekah (ZIS) dalam Upaya Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Kota Metro (Studi Pada Lazisnu Kota metro), Diktum: Jurnal Syariah dan Hukum, Vol. 17, No. 1

Marit, Elisabeth Lenny, et. al., (2021), Pengantar Ilmu Ekonomi, Cet. 1, Medan: Yayasan Kita Menulis

Naf’an, (2014), Ekonomi Makro Tinjauan Ekonomi Syariah, Cet. 1, Yogyakarta: Graha Ilmu

Nasution, Mustafa Edwin, Budi Setyanto dan Nurul huda, (2007), Pengenalan Eksklusif Ekonomi Islam , (Jakarta: Kencana

Natadipurba, Chandra, (2016), Ekonomi Islam 101, Ed. 2, Bandung: PT Modibelta Indonesia

Nopirin, (2012), Pengantar Ilmu Ekonomi: Mikro-Makro, Ed. 1, Cet. 9, Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta

Pracoyo, Tri Kunawangsih dan Antyo Pracoyo, (2005), Aspek Dasar Ekonomi Makro di Indonesia, Jakarta: Grasindo

Purwanti, Dewi, (2020), Pengaruh Zakat, Infak, dan Sedekah terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia, Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, Vol. 6, No. 1

Purwanto, Hery dan Suswahadi, (2021), Paradigm of National Income in Islamic Economy, Syariati: Jurnal Studi Al-Qur’an dan Hukum, Vol. 7, No. 1,

Pusat Pengkajian dan Pengembangan Ekonomi Islam “P3EI”, (2008), Ekonomi Islam, Jakarta: PT. Raja Grafindo

Pusat Pengkajian dan Pengembangan Ekonomi Islam (P3EI) Universitas Islam Indonesia Yogyakarta, (2008), Bank Indonesia, Edisi I, Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada

Putong, Iskandar, (2003), Pengantar Ekonomi Mikro dan Makro, Cet. 2, Jakarta: Ghalia Indonesia

Putong, Iskandar, (2015), Ekonomi Makro: Pengantar Ilmu Ekonomi Makro, Jakarta: Mitra Wacana Media

Rahman, Abdul, et. al., (2020), Ekonomi Makro, Cet. 1, Medan: Yayasan Kita Menulis

Rapanna, Patta dan Zulfikry Sukarno, (2017), Ekonomi Pembangunan, Cet. 1, Makassar: CV Sah Media

Sahban, Muhammad Amsal, (2018), Kolaborasi Pembangunan Ekonomi di Negar Berkembang, Cet. 1, Makassar: CV Sah Media

Sudarsono, Heri, (2004), Konsep Ekonomi Islam Yogyakarta: Ekonisia

Sukirno, Sadono, (2010), Makroekonomi: Teori Pengantar, Ed. 1, Cet. 19, Jakarta: Rajawali Pers

Suma, Muhammad Amin, (2008), Menggali Akar Mengurai Serat Ekonomi dan Keuangan Islam, Cet. 1, Jakarta: Kholam Publishing

Suparmoko, M, (1997), Keuangan Negara dalam Teori dan Praktik, cet. VII, Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta

Susilo, Adib, (2017), Keuangan Publik Ibn Taimiyah dan Permasalahan Pajak Pada Era Kontemporer, Iqtishadia: Jurnal Ekonomi Syariah, Vol. 2, No. 1

Yanto, Andri, (2003), Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan Nasional, Jakarta: Erlangga

Zallum, Abdul Qadim, (2009), Sistem Keuangan Negara Khilafah, Cet. 1, Jakarta: HTI Press

Diterbitkan

2022-06-15

Cara Mengutip

Khilmia, A., & Mustofa, M. (2022). Pendapatan Negara Antara Konvensional Dan Islam. Al-Buhuts, 18(1), 01–15. https://doi.org/10.30603/ab.v18i1.2484

Terbitan

Bagian

Articles