Literasi Keuangan, Pendapatan dan Perilaku Keuangan: Dampaknya Terhadap Keputusan Investasi

Penulis

  • Hisnol Jamali Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Makassar Bongaya
  • Rostiaty Yunus STIE YPUP Makassar
  • Wahyuni Yusria Ningsih STIE YPUP Makassar

DOI:

https://doi.org/10.30603/ab.v19i2.4214

Kata Kunci:

Financial Literacy, Income, Financial Behavior, Investment Decisions

Abstrak

Penelitian ini menganalisis hubungan antara literasi keuangan, pendapatan, perilaku keuangan, dan keputusan investasi. Populasi dan sampel sebanyak 61 karyawan STIKES. Data diperoleh dari responden dengan menggunakan kuisioner skala likert. Analisis data menggunakan Structural Equation Modeling Partial Least Squares (SEM PLS). Hasil penelitian menunjukkan literasi keuangan memiliki pengaruh positif namun tidak signifikan terhadap keputusan investasi, menunjukkan bahwa literasi keuangan mungkin penting tetapi tidak menjadi faktor penentu utama. Pendapatan, meskipun berpengaruh positif, juga tidak signifikan dalam memengaruhi keputusan investasi. Temuan yang paling signifikan adalah perilaku keuangan yang memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi. Faktor-faktor seperti menabung secara rutin, mengurangi utang, perencanaan keuangan, dan evaluasi investasi secara berkala menjadi kunci dalam menentukan keputusan investasi individu. Penelitian ini memberikan wawasan mendalam tentang faktor-faktor yang memengaruhi keputusan investasi karyawan STIKES. Implikasi utamanya adalah perlunya perhatian lebih terhadap pengembangan perilaku keuangan yang sehat, penyediaan layanan konsultasi keuangan, dan pendidikan keuangan yang berfokus pada praktik praktis yang dapat membantu individu dalam mengelola investasi mereka dengan bijaksana. Temuan ini dapat membantu karyawan STIKES dan pihak yang berkepentingan lainnya dalam merancang strategi keuangan yang lebih baik untuk masa depan mereka.

Referensi

Agustin, Isnaini Nuzula, and Fiona Lysion. 2021. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengambilan Keputusan Investasi Saham Pada Investor Generasi Milenial Di Kota Batam Yang Dengan Locus of Controlsebagai Variabel Moderasi.” Conference on Management, Business, Innovation, Education and Social Science 1(1): 1–18. https://journal.uib.ac.id/index.php/combines.

Alif Ardias Sudrajat, and Susilo Setiyawan. 2022. “Pengaruh Literasi Keuangan Dan Sikap Keuangan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan.” Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis 2(2): 35–40.

Arianti, Baiq Fitri. 2020. “Pengaruh Pendapatan Dan Perilaku Keuangan Terhadap Literasi Keuangan Melalui Keputusan Berinvestasi Sebagai Variabel Intervening.” Jurnal Akuntansi 10(1): 13–36.

Aryani, Sinta. 2018. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Investasi Dari Mahasiswa Dengan Latar Belakang Pendidikan Yang Berbeda Studi Kasus Di Bandung.” Jurnal Rekayasa Sistem & Industri (JRSI) 5(02): 101.

Asfira, Nur, Andewi Rokhmawati, and Ahmad Fauzan Fathoni. 2019. “Pengaruh Financial Literacy Dan Investment Experience Terhadap Risk Tolerance Dan Investment Decision.” Jurnal Ekonomi 27(4): 340–52. http://je.ejournal.unri.ac.id/.

Dewi, Monica, Hamidah Hamidah, and Agung Dharmawan Buchdadi. 2021. “The Influence of Financial Literacy, Experienced Regret, Framing Effect and Mental Accounting on Millennial Generation Investment Decisions in DKI Jakarta with Risk Tolerance as Intervening Variables.” International Journal on Advanced Science, Education, and Religion 4(3): 147–63.

Gahagho, Youla Diknasita, Tri Oldy Rotinsulu, and Dennij Mandeij. 2021. “Pengaruh Literasi Keuangan Sikap Keuangan Dan Sumber Pendapatan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Unsrat Dengan Niat Sebagai Variabel Intervening.” Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi 9(1): 543–55. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/32337.

Hair, Joe F., Marko Sarstedt, Christian M. Ringle, and Jeannette A. Mena. 2012. “An Assessment of the Use of Partial Least Squares Structural Equation Modeling in Marketing Research.” Journal of the Academy of Marketing Science 40(3): 414–33.

Hendry et al. 2022. “Pengaruh Pendapatan, Sikap Keuangan, Dan Literasi Keuangan Terhadap Perlilaku Keuangan Dengan Locus of Control Sebagai Variabel Moderator (Studi Kasus Pada Mahasiswa Pascasarjana Fakultas Ekonomi Universitas Prima Indonesia).” Management Studies and Entrepreneurship Journal 3(3): 968–80. http://journal.yrpipku.com/index.php/msej.

Istiqomah, Aulia. 2023. “A Literature Review: Keputusan Investasi Dan Faktor Yang Mempengaruhi.” Jurnal Pendidikan Ekonomi 17(1): 173–78.

Jamali, Hisnol. 2022. Metodologi Penelitian Bidang Ilmu Akuntansi & Manajemen. ed. Dwi Fadhila. Sumatra Barat: Mitra Cendekia Media.

Magno, Francesca, Fabio Cassia, and Christian M.M. Ringle. 2022. “A Brief Review of Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) Use in Quality Management Studies.” TQM Journal.

Mertha Dewi, Iga, and Ida Bagus Anom Purbawangsa. 2018. “Pengaruh Literasi Keuangan, Pendapatan Serta Masa Bekerja Terhadap Perilaku Keputusan Investasi.” E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana 7: 1867.

Mulyana, Ayang, Erin Soleha, and Sesri Sellina. 2023. “Gender Memoderasi Overconfidence Dan Risk Tolerance Dalam Keputusan Investasi.” Revitalisasi 12(1): 91.

Murhadi, Werner Ria, Fidelia Rahayu Kencanasar, and Bertha Silvia Sutedjo. 2023. “The Influence of Financial Literacy and Financial Interest on the Financial Risk Tolerance of Investor in Indonesia.” Journal of Law and Sustainable Development 11(2): 1–16.

Napitupulu, Jeremia Hasiholan, Noor Ellyawati, and Ratna Fitri Astuti. 2021. “Pengaruh Literasi Keuangan Dan Sikap Keuangan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa Kota Samarinda.” Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE) 9(3): 138–44.

Nggadas, Maria Virginia, and Ica Rika Candraningrat. 2023. “Pengaruh Faktor Demografi Dan Literasi Keuangan Terhadap Keputusan Investasi Saham.” Buletin Studi Ekonomi 28(01): 15.

Oktaryani, G A Sri, and Siti Sofiyah Abdul Manan. 2020. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengambilan Keputusan Investasi Investor Individu Di Kota Mataram.” Jmm Unram - Master of Management Journal 9(4): 341–52.

Panjaitan, and Listiadi. 2021. “Literasi Keuangan Dan Pendapatan Pada Keputusan Investasi Dengan Perilaku Keuangan Sebagai Variabel Moderasi.” Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika 11(1): 142–55.

Putri, Ni Putu Jessica Anggi Wijaya, and Ni Made Dwi Ratnadi. 2023. “Investment Knowledge, Self Efficacy , Expected Return, Perceived Risk Dan Minat Mahasiswa Berinvestasi Saham.” E-Jurnal Akuntansi 33(8): 1972–85.

Rinendy, Jhon, Grace Orlyn Sitompul, and Francis Hutabarat. 2023. “Pengaruh Tingkat Pendapatan, Literasi Keuangan Dan Toleransi Risiko Terhadap Pembelian Saham.” Jurnal Akuntansi 15(1): 16–27.

Rusnawati. 2022. “Pengaruh Literasi Keuangan, Perilaku Keuangan Dan Sikap Keuangan Terhadap Kinerja Keuangan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Di Kota Makassar.” SEIKO : Journal of Management & Business, 5(2): 253–61.

Saputri, Evieana R, and Tio Waskito Erdi. 2023. “Perilaku Keuangan , Dan Locus of Control , Memengaruhi Keputusan Investasi Dengan Literasi Keuangan Sebagai Moderasi.” 5(12): 1–13.

Segera, Tirta. 2019. “Perencanaan Keuangan Seri Literasi Keuangan Perguruan Tinggi.” In OJK, Jakarta, 58.

Sun, Septiwati, and Emi Lestari. 2022. “Analisis Pengaruh Literasi Keuangan (Financial Literacy), Pengetahuan Investasi (Investment Knowledge), Motivasi Investasi (Investment Motivation) Dan Pendapatan (Income) Terhadap Keputusan Investasi Pada Masyarakat Di Batam.” Jurnal Akuntansi AKUNESA 10(3): 101–14.

Uttari, Luh Putu Junita Ary, and I Gede Agus Pertama Yudantara. 2023. “Pengaruh Literasi Keuangan, Pendapatan Dan Perilaku Keuangan Terhadap Keputusan Investasi Generasi Milenial Melalui Aplikasi BIBIT.” Jurnal Riset Akuntansi 12(1): 1–10.

Yovieta, Veny, Ika Wahyuni, and Lita Permata Sari. 2022. “Pengaruh Pengetahuan Investasi Terhadap Keputusan Investasi Dengan Minat Investasi Sebagai Variabel Intervening Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Abdurachman Saleh Situbondo Angkatan Tahun 2018.” Jurnal Prosiding Nasional 1(1): 271–80.

Yutama, Machella Shevany. 2022. “Pengaruh Literasi Keuangan, Sikap Keuangan Dan Uang Saku Terhadap Keputusan Investasi Mahasiswa (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam UIN Sunan Ampel Surabaya).” : 1–69. http://digilib.uinsby.ac.id/56919/.

Zahwa, Adinda Faudhillah Nabila, and Subiakto Soekarno. 2023. “The Influence of Financial Literacy, Risk Tolerance, and Demographic Factors on Investment Decision among Generation Z and Millennial in Greater Jakarta and Greater Bandung.” International Journal of Current Science Research and Review 06(06): 3517–27.

Diterbitkan

2023-12-30

Cara Mengutip

Jamali, H. ., Yunus, R., & Ningsih, W. Y. . (2023). Literasi Keuangan, Pendapatan dan Perilaku Keuangan: Dampaknya Terhadap Keputusan Investasi. Al-Buhuts, 19(2), 164–186. https://doi.org/10.30603/ab.v19i2.4214

Terbitan

Bagian

Articles