Strategi Pembinaan Kepala madrasah Oleh Pengawas Dalam Menyusun Dokumen 1 KTSPD Melalui Dawazom Di Era Adaptasi Kebiasaan Baru

Authors

  • Iqdar Najmi S. Abdul Pengawas Madrasah Kementerian Agama Kabupaten Gorontalo

Keywords:

Adaptasi Kebiasaan Baru, Strategi Pembinaan, Aplikasi DAWAZOM

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk menganalisis strategi pembinaan kepala madrasah oleh pengawas madrasah dalam menyusun Dokumen 1 KTSPD di era adaptasi kebiasaan baru. Metode dalam artikel ini menggunakan analisis kualitatif. Hasil dari pembahasan strategi pengawas madrasah di era adaptasi kebiasaan baru dalam tulisan ini menggunakan istilah pembinaan untuk menyesuaiakan dengan adaptasi kebiasaan baru. Focus kajian analisis yakni; (1) Strategi pengawas madrasah di masa adaptasi kebiasaan baru menggunakan strategi pembinaan yang efektif dan efisien; (2) Strategi pembinaan menggunakan aplikasi DAWAZOM. Hasil analisis strategi pembinaan kepala madrasah oleh pengawas madrasah dalam menyusun dokumen 1 KTSPD di era adaptasi kebiasaan baru ditemukan bahwa dengan menggunakan strategi pembinaan melalui aplikasi DAWAZOM, pengawas madrasah dapat melaksanakan tugas pembinaan terhadap kepala madrasah dalam menyusun Dokumen 1 KTSPD selama masa adaptasi kebiasaan baru secara efektif dan efisien.

Downloads

Published

2021-02-02

How to Cite

S. Abdul, I. N. (2021). Strategi Pembinaan Kepala madrasah Oleh Pengawas Dalam Menyusun Dokumen 1 KTSPD Melalui Dawazom Di Era Adaptasi Kebiasaan Baru. Al-Minhaj : Jurnal Pendidikan Islam, 3(2), 41–52. Retrieved from https://journal.iaingorontalo.ac.id/index.php/alminhaj/article/view/3403